Released by: Sony Music Indonesia
Sepuluh tahun pertama telah dilalui. Saatnya merangkum perjalanan sejauh ini untuk mempersiapkan diri ke sepuluh tahun berikutnya. Kelly Clarkson akan menampilkan album kompilasi pertamanya, “Greatest Hits: Chapter One” dengan single andalan yang enggak kalah menggertak dibanding single-single-nya terdahulu, ‘Catch My Breath‘. Secara musik, lagu ini bergerak dalam aliran poprock tempo sedang. Kebiasaan Kelly mencipta lagu demikian. ‘Catch My Breath’ ini ia hasilkan bersama Jason Halbert, sobat karibnya yang sudah berkontribusi untuknya sejak zaman “My December” dulu.
Banyak anggapan bahwa untuk ukuran lagu yang dihadirkan sebagai penyulut dalam album kompilasi, ‘Catch My Breath’ kurang mewakili moment istimewa itu. Persoalannya mungkin di bagian chorus tidak muncul ledakan yang membumbung, malah cenderung datar, sedatar bagian verse. Sehingga apa yang diharapkan darinya tidak terwujud. Penawarnya adalah bagian bridge yang akhirnya dinyanyikan mantap dengan nada tinggi dan bertahan hingga beberapa detik membentuk titik puncak lagu. Ada sound yang unik terselip di bagian chorus, permainan gitar yang terdengar seperti orang yang bicara terbata-bata. It’s cool.
Selebihnya, lagu ini juga punya inti yang tetap anti-galau a la Kelly Clarkson. Ya, dia dikenal sebagai vokalis cewek yang secara tegas menyuarakan pemberdayaan. Entah itu wanita, keluarga, ataupun individual. Disini, yang disuarakan Kelly adalah bagaimana untuk menjadi pribadi yang lebih baik. Mengukir prestasi, mempertahankan keteguhan hati, dan menjadi optimis. Itu yang dijadikan landasan untuk menuju 10 tahun karir musik berikutnya. 10 tahun pertama terasa seperti jalan yang berliku, siapa yang tahun 10 tahun ke depan apa yang tersedia untuk Kelly. Jiwa yang kuat bisa jadi modal yang mantap dalam mengarunginya bukan?!
(Ai Hasibuan / CreativeDisc Contributor)
LYRIC
I don’t wanna be left behind
Distance was a friend of mine
Catching breath in a web of lies
I’ve spent most of my life
Riding waves, playing acrobat
Shadowboxing the other half
Learning how to react
I’ve spent most of my time
Catching my breath, letting it go, turning my cheek for the sake of this show
Now that you know, this is my life, I won’t be told what’s supposed to be right
Catch my breath, no one can hold me back, I ain’t got time for that
Catch my breath, won’t let them get me down, it’s all so simple now
Addicted to the love I found
Heavy heart, now a weightless cloud
Making time for the ones that count
I’ll spend the rest of my time
Laughing hard with the windows down
Leaving footprints all over town
Keeping faith kinda comes around
I will spent the rest of my life
Catching my breath, letting it go, turning my cheek for the sake of this show
Now that you know, this is my life, I won’t be told what’s supposed to be right
Catch my breath, no one can hold me back, I ain’t got time for that
Catch my breath, won’t let them get me down, it’s all so simple now
You helped me see
The beauty in everything
Catching my breath, letting it go, turning my cheek for the sake of this show
Now that you know, this is my life, I won’t be told what’s supposed to be right
Catching my breath, letting it go, turning my cheek for the sake of this show
Now that you know, this is my life, I won’t be told what’s supposed to be right
Catch my breath!
Catch my breath, no one can hold me back, I ain’t got time for that
Catch my breath, won’t let them get me down, it’s all so simple now (it’s all so simple now!)
Catching my breath, letting it go, turning my cheek for the sake of this show
Now that you know, this is my life, I won’t be told what’s supposed to be right
Catch my breath, no one can hold me back, I ain’t got time for that
Catch my breath, won’t let them get me down, it’s all so simple now
Related posts
15 Comments
Leave a Reply Cancel reply
Popular Posts
-
10 Video Musik Bertema LGBTQ Yang Paling Berkesan posted on September 22, 2017
-
10 Label Rekaman Indonesia yang Mendominasi Industri Musik Saat Ini posted on February 19, 2021
-
Rich Brian Sajikan Video Introspektif Untuk Lagu Barunya, ‘Lagoon’ posted on June 28, 2022
-
10 Lagu Indonesia Yang “Terdengar” Seperti Lagu Internasional posted on June 12, 2017
-
14 Lagu Soundtrack Terbaik Dari Film Franchise ‘Fast & Furious’ posted on April 26, 2017
Belum dpet feel dri lagu ini.. Cuman suka dgrinnya…
But sukses buat 10 tahun pertamanya… Tpi kalo lagu ini buat selebrasi nya… No comment…
sukaaaaa =)
Dengarin lagunya sambil nonton videonya itu mantap sekali!!!!!!!! makin cinta sama lagunya. Strong song with strong vocal!
suka lagunya.. moga2 bisa msk top 10.. btw kelly bkl tampil di AMA gk?? mayan dpt 2 nominasi.. di people choice awards jg kelly mayan dpt bnyk nominasi.. kelly mulai banjir nominasi gk kyk era my december sama all.i ever wanted yg minim nominasi.. moga2 dpt nominasi fi grammy juga 🙂
mdh2an di x factor us kelly tampil lagi :p
kelly tampil dong di AMA.. udh ada iklannya kok.. nama kelly disebut setelah taylor swift then others 🙂
flop
kelly… aku cinta semua lagu” cintamu n semoga dapat nominasi
tetep the best penyanyi galau deeh 🙂
Suka banget!!!!
dari dulu selalu antusias dengar single kelly, dan gaya kelly yang sangat simple dengan power dalam setiap lagu2nya itu ngefans abis. cewek yang cukup mengangkat nama american idol, gaya standart tapi kualitas selangit boo. sukses buat sepuluh tahunanmu kelly 🙂
flop? tiap artis pasti ada pasang surut kok karirnya, dan itu wajar aja :p
Kelly masih bs bertahan sampai sekarang, itu dah luar biasa banget.
Flop
kurang bagus lagunya. sorry…
yang bilang lagu ini jelek, kupingnya udah soak. #imho sorry
semangat queen kellyku buat album greatest hitsnya….
semoga ama, pca nya sukses bawa award!
lagunya okeh buangeeetzz