Kabar gembira datang menghinggapi Michael Clifford dan pasangannya, Crystal Leigh.
Baru-baru ini, gitaris 5 Seconds of Summer tersebut melamar kekasihnya dengan suasana pinggir pantai yang romantis pada Jumat, 10 Januari 2019 lalu.
Lamaran ini terjadi saat pasangan tersebut tengah menghabiskan liburan dalam rangka merayakan 3 tahun hubungan mereka di Ungasan Clifftop Resort, sebuah penginapan romantis yang ada di Bali. Lagu ‘Medicine’ dari The 1975 dipilih menjadi lagu pengantar pernyataan cinta Michael bagi Crystal.
Lokasi tersebut menjadi tempat yang spesial bagi kedua pasangan tersebut karena di tempat itulah ‘first kiss’ mereka pun terjadi.
View this post on InstagramA post shared by michael clifford (@michaelclifford) on
Related posts
Popular Posts
-
10 Label Rekaman Indonesia yang Mendominasi Industri Musik Saat Ini posted on February 19, 2021
-
Lirik Lagu JVKE – Golden Hour posted on July 17, 2022
-
10 Video Musik Bertema LGBTQ Yang Paling Berkesan posted on September 22, 2017
-
Mau Nonton Konser, Kamu Pilih Kelas Yang Mana? posted on June 10, 2017
-
10 Lagu Indonesia Yang “Terdengar” Seperti Lagu Internasional posted on June 12, 2017